Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Lirik Lagu Pepy Grace & Febian - Bukan Cinto Sapasusuan

Lagu berjudul "Bukan Cinto Sapasusuan" merupakan lagu Minang terbaru dari Febian & Pepy Grace. Lagu ini dirilis atau dipublikasikan pada tanggal 10 Agustus 2018 dichanel youtube Diva Production. Dunsanak semua telah bisa membeli CD/DVD Original lagu ini ditoko terdekat.

Lirik Lagu Bukan Cinto Sapasusuan diciptakan oleh Wanda Mahardika. Jika diartikan kedalam bahasa Indonesia lagu ini menceritakan tentang sepasang keasih yang saling mencintai. Walaupun ada larangan dari kedua pihak dan adat masing-masing karena mereka sesuku.

Namun tidak menyurutkan meraka untuk perpisah, ia terus bersama meski harus pergi dari kampuang halaman. Bagi mereka menikah dengan sesuku tidak berdosa menurut agama. Kecuali menikah dengan orang sepesusuan.

Sejak lagu ini diunggah ke youtube ada beberapa komentar bermunculan disuruh menghapus lagu tersebut. Karena lagunya tidak baik didengar oleh anak muda sekarang mereka beranggapan bisa merusak adat Minangkabu.

Meskipun begitu namun ada juga sebagian komentar mengatakan suka dengan lagu tersebut. Saya sendiri sebagai orang Minang sangat memahami maksud dan cerita lagunya. Memang sih ada negatif nya namun saya beranggapan sifat lagu ini hanya cerita dan realita. Semuanya kembali kepada kita bagaiman menanggapinya.

Untuk tidak memperpanjang kata-kata saya langsung saja menuliskan lirik lagu Minang Cinto Sapasusuan yang dinyanyikan oleh Pepy Grace Feat. Febian. Semoga dapat menghibur dunsanak semua.

Details

Penyanyi : Pepy Grace & Febian
Judul Lagu : Bukan Cinto Sapasusuan
Ciptaan : Wanda Mahardika
Album : Lagu Minang Terbaru 2018
Produksi : Diva Production

Lagu Pepy Grace & Febian - Bukan Cinto Sapasusuan

Den tahan padiah luko
Bakalang aia mato
Dek ulah cinto sapasukuan

Kama badan batenggang
Adaik bana malarang
Putiahnyo cinto jadi taruhan

Den turuik kandak hati
Manahan ego diri
Tabuang jadi cangguang den kini

Matohari den hadang
Adaik kami den buang
Asakan cinto taruih basamo
Asakan cinto taruih basamo

Mande barikanlah ampun denaiko
Jikok pilihan denai
Mambuek mande taluko

Tuhan apo cinto kami badoso
Hanyo sapasukuan
Bukan nyo sapasusuan

Matohari den hadang
Adaik kami den buang
Asakan cinto taruih basamo

Matohari den hadang
Adaik kami den buang
Asakan cinto taruih basamo

Post a Comment for "Lirik Lagu Pepy Grace & Febian - Bukan Cinto Sapasusuan"