Lirik Lagu Aisyah dan Jamilah - Melinda Pasha
Aisyah dan Jamilah merupakan sebuah lagu yang dinyanyikan oleh Melinda Pasha. Lirik lagunya diciptakan oleh Kurniawan Bayu dan menceritakan tentang dua gadis yang saling merebutkan seorang lelaki duda yang sangat kaya. Namun diantara dua gadis tersebut yang satu perwan yang satu lagi janda, namun entah siapa yang akan dipilih.
Lagu Aisyah dan Jamilah dirilis atau dipublikasikan pada tanggal 27 Juni 2018 dichanel Youtube bernama Opera Swara Genta ID. Berikut dibawah ini adalah selengkapnya lirik lagu DJ Aisyah dan Jamilah kami persembahkan buat teman-teman semua.
Details
Penyanyi : Melinda Pasha
Judul Lagu : Aisyah dan Jamilah
Ciptaan : Kurniawan Bayu
Produksi : Opera Swara Genta ID
Lirik Lagu Melinda Pasha - Aisyah dan Jamilah
Cerita tentang cinta segitiga
Antara Aisyah dan juga Jamilah
Mereka berdua berebut duda kaya
Yang satu perawan pakai jurus perindu
Yang satunya janda pake jurus jaran goyang
Dua duanya mau, mana yang paling jitu
Tapi jangan dipake buat rebut laki orang, laki orang
Ini cerita tentang cinta segitiga
Antara aisyah, jamilah dan duda kaya
Aisyah perawan ting ting, cantiknya bukan main
Sedangkan jamilah
Janda kembang yang menggoda
Jaman sekarang status gak penting
Perawan janda nggak ada beda
Yang paling penting itu setia
Mau menerima juga apa adanya
Jaman sekarang status gak penting
Perawan janda nggak ada beda
Yang paling penting itu setia
Mau menerima juga apa adanya
Post a Comment for "Lirik Lagu Aisyah dan Jamilah - Melinda Pasha"
Terima Kasih Telah Berkunjung
Silahkan Komentar Disini....