Chord Gitar (ASBSK) Aku Sayang Banget Sama Kamu - LaoNeis Band
Beikut dibawah ini adalah lirik lagu dan dilengkapi dengan kunci gitar dasar Aku Sayang Bangat Sama Kamu (ASBSK). Teman-teman dapat mendengarkan atau mellihat klip video lagu ini lewat media online seperti Youtube yang dibawakan oleh LaoNeis Band. Karena telah di unggah sejak tanggal 24 April 2018 dichanel Yotube resmi TA Pro Music & Publishing.
Details
Penyanyi : Maulana Ardiansyah
Judul Lagu : Aku Sayang Bangat Sama Kamu
Ciptaan : Ridwan Efendi
Album : Single Terbaru LaoNeis Band
Label : TA Pro Music & Publishing
Lirik dan Kunci Gitar Aku Sayang Bangat Sama Kamu - LaoNeis Band
Dengarkan aku wahai sayangku
Am Em
Dengarkanlah isi hatiku
F C
Hanya kamu semangat hidupku
G
Hanya kamu
C G
Satu pintaku pada dirimu
Am Em
Tempatkanlah indah namaku
F C
Di hatimu sebagai kekasihmu
G
Yang tak pernah sirna
F G
Tak ada sungguh tak ada
Em
Seseorang yang bisa
Am F
Menggantikanmu, uu uu..
D G
Sampai kapanpun tak ada
[Chorus]
C G
Kaulah yang terakhir bagiku
Am Em
Engkaulah hidup dan matiku
F C
Jiwa dan ragaku untukmu
Dm G
Aku sangat menyayangimu
C G
Izinkan aku memelukmu
Am Em
Aku takut kehilanganmu
F C
Tak bisa hidupku tanpamu
Dm G C
Karna kaulah terang dalam gelapku
[Interlude] : C G Am Em F C G
F G
Tak ada sungguh tak ada
Em
Seseorang yang bisa
Am F
Menggantikanmu, uu uu..
D G
Sampai kapanpun tak ada
[Chorus]
C G
Kaulah yang terakhir bagiku
Am Em
Engkaulah hidup dan matiku
F C
Jiwa dan ragaku untukmu
Dm G
Aku sangat menyayangimu
C G
Izinkan aku memelukmu
Am Em
Aku takut kehilanganmu
F C
Tak bisa hidupku tanpamu
Dm G C
Karna kaulah terang dalam gelapku
Post a Comment for "Chord Gitar (ASBSK) Aku Sayang Banget Sama Kamu - LaoNeis Band"
Terima Kasih Telah Berkunjung
Silahkan Komentar Disini....