Lirik Lagu Devo Danendra - Menyimpan Rasa
Lirik lagu "Menyimpan Rasa" yang dinyanyikan oleh Devo Danendra ini, diciptakan oleh Fickar Andaru Iska. Lagu ini bercerita tentang seseorang lelaki yang tidak sanggup menyatakan cintanya kepada seorang wanita yang ia cintai. dan untuk memahami lebih lanjut mari langsung saja ke lirik lagunya berikut ini.
Details
Penyanyi : Devo Danendra
Judul Lagu : Menyimpan Rasa
Ciptaan : Fickar Andaru Iska
Album : Lagu Indonesia Terbaru 2018
Lagu Devo Danendra - Menyimpan Rasa Lirik
Kau diam, diam aku jatuh cinta kepadamu
Ku bosan sudah ku menyimpan rasa kepadamu
Tapi tak mampu ku berkata didepanmu
Aku tak mudah mencintai tak mudah bilang cinta
Tapi mengapa kini denganmu kku jatuh cinta
Tuhan tolong dengarkanku beri aku dia
Tapi jika belum jodoh aku bisa apa
Ku bosan sudah ku menyimpan rasa kepadamu
Tapi tak mampu ku berkata didepanmu
Aku tak mudah mencintai tak mudah bilang cinta
Tapi mengapa kini denganmu aku jatuh cinta
Tuhan tolong dengarkanku beri aku dia
Tapi jika belum jodoh aku bisa apa
Tak bisa ku paksakan dirimu tuk jadi kekasihku
Bila tak jodoh ku, aku tak mudah mencintai
Tapi mengapa denganmu aku jatuh cinta
Aku tak mudah mencintai tak mudah bilang cinta
Tapi mengapa kini denganmu aku jatuh cinta
Tuhan tolong dengarkanku beri aku dia
Tapi jika belum jodoh aku bisa apa
Tapi jika belum jodoh aku bisa apa
Post a Comment for "Lirik Lagu Devo Danendra - Menyimpan Rasa"
Terima Kasih Telah Berkunjung
Silahkan Komentar Disini....