Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Lirik Lagu LaoNeis - Jalan Hidupku

Lagu "Jalan Hidupku" meruapakan single terbaru dari LaoNeis Band. Lagu ini diciptakan oleh seorang personil LaoNeis yang bernama Angger Firmansyah. Semua lagu-lagu yang dibawakan oleh LaoNeis Band hampir semuanya diciptakan oleh Angger Firmansyah. dan berikut dibawah ini adalah reviewe lirik lagu "Jalan Hidupku" yang dibawakan oleh LaoNeis.

LaoNeis Band - Jalan Hidupku

Ayah ibu ku sampaikan pesan di lagu ini
Semoga engkau bisa mengerti perasaanku

*
Sebuah kisah hidup
Ku alami menghancurkan keluargaku
Meredupkan hangat kasih sayang
Karena sebuah perceraian

Ku menangis dalam tidurku
Merindukan seperti dulu
Tapi ayah dan juga ibu
Tak bisa untuk bersatu

Seperti inikah
Jalanku yang harus ku tempuh
Mengapa oh tuhan
Kau beri cobaan ini untuku

Ku menangis dalam tidurku
Merindukan seperti dulu
Tapi ayah dan juga ibu
Tak bisa untuk bersatu

Seperti inikah
Jalanku yang harus ku tempuh
Mengapa oh tuhan
Kau beri cobaan ini untuku

Ya allah ya tuhanku
Kuatkan hati kecil hambamu
Ku pasrahkan padamu
Semoga hikmah menghampiriku

Post a Comment for "Lirik Lagu LaoNeis - Jalan Hidupku"