Lirik Lagu Opick & Adiba - Terima Kasih Ayah
Dalam menyambut bulan suci Ramadan penyanyi bernama lengkap Aunur Rofik Lil Firdaus kembali mengeluarkan lagu terbarunya dengan judul "Terima Kasih Ayah" Lagu ini dibawakan berduet dengan Adiba. Bagi anda yang ingin mengetahui lirik lagunya Terima Kasih Ayah yang dinyanyikan oleh Opick Feat Adiba mari langsung saja lihat berikut ini.
Lirik Lagu Opick & Adiba - Terima Kasih Ayah
Seiring langkah dalam cerita
Terbayang wajahmu dalam hatiku
Kau adalah kisah yang terindah
Tajamnya matamu tenangkan hati
Luka hidupmu kau bawa sembunyi
Hangatnya sentuhmu yang penuh cinta
Kau adalah bintang dalam hatiku
Dalam lelahmu masih kau tersenyum
Dalam duka kau belai aku
Dalam sempitmu ajarkanku tegar
Allah s'lalu bersamamu
Oh Allah slalu bersamamu
Ayah ayah terima kasih
Kau beri aku cinta
Ayah.. ayah terima kasih
Ajarkan aku hidup
Waktu begitu cepat berlalu
Seiring langkah dalam cerita
Terbayang wajahmu dalam hatiku
Kau adalah kisah yang terindah
Dalam lelahmu masih kau tersenyum
Dalam duka kau belai aku
Dalam sempitmu ajarkanku tegar
Alloh slalu bersamamu
Oh Allah s'lalu bersamamu
Oh Allah s'lalu bersamamu
Ayah ayah terima kasih
Kau beri aku cinta
Ayah..ayah terima kasih
Ajarkan aku hidup
Post a Comment for "Lirik Lagu Opick & Adiba - Terima Kasih Ayah"
Terima Kasih Telah Berkunjung
Silahkan Komentar Disini....