Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Lirik Lagu D' Paspor - Goresan Luka Di Hatiku

D' Paspor adalah sebuah Band yang berdiri dari 6 orang personil, salah satunya adalah perempuan sebagai Vokalis. Jadi Band D' Paspor atau juga disebut D' Pas4 memiliki 2 orang Vokalis (Cowok / Cwek) Band ini cukup terkenal dan Populer di medsos Youtube.

Namun banyak sekali orang yang penasaran dengan Band yang satu ini. Karena tidak pernah live di TV seperti Band-Band lainnya. Berikut dibawah ini adalah lirik lagu berjudul Goresan Luka Di Hatiku yang dinyanyikan oleh D' Paspor Band.

Lirik Lagu D' Paspor - Goresan Luka Di Hatiku

Apakah salahku padamu
Hingga kau tega menduakanku
Kau tinggalkanku saat ku cinta padamu
Cinta padamu...

Dimanakah letak perasaanmu
Kau sakitti cinta sejatiku
Kau hianati rasa sayangku padamu
Sungguh terluka hatiku..uuu..

Sungguh kejamnya dirimu menyakiti hatiku
Kau goreskan semua luka dalam benakku
Bahwa kau sengaja membawa penggantiku
Kau peluk erat dirinya saat dihadapanku
Hooo.....Oooo.....

Maafkanku sayang..bukan maksud hatiku
Menghinati cinta sejatimu... Hoo.ooo

[2 x}
Sungguh kejamnya dirimu menyakiti hatiku
Kau goreskan semua luka dalam benakku
Bahwa kau sengaja membawa penggantiku
Kau peluk erat dirinya saat dihadapanku
Hooo.....Oooo.....

Post a Comment for "Lirik Lagu D' Paspor - Goresan Luka Di Hatiku"